Liverpool Banyak Diancam Girona, Robertson: Buat Ngetes Alisson
Liverpool – Liverpool memainkan laga penuh jual beli melawan Girona. Bek The Reds Andy Robertson menyebut ini adalah ujian bagi Alisson Becker yang sudah lama absen. Liverpool menyambangi Municipal de…