Kado Ultah Medical Check Up Gratis Mulai Februari 2025, Begini Cara Dapatnya
Jakarta – Program pemeriksaan kesehatan gratis yang diusung Prabowo Subianto rencananya akan dimulai pada Februari 2025. Juru Bicara Kantor Komunikasi Kepresidenan Dedek Prayudi mengatakan, program tersebut akan diberikan sebagai kado…