Apakah Manusia Bisa Hidup Tanpa Kantung Empedu? Ini Penjelasannya
Jakarta – Batu empedu (cholelithiasis) adalah gumpalan empedu yang menumpuk seperti kerikil. Batu empedu biasanya mengandung kolesterol atau bilirubin, yang terkumpul di dasar kandung empedu dan kemudian mengeras menjadi ‘batu’.…