Daya Beli Masyarakat Turun, Pasar Disebut Makin Sepi
Jakarta – Koperasi Induk Pedagang Pasar (Inkopas) mengungkapkan pedagang pasar merasakan menurunnya daya beli masyarakat. Alhasil, situasi pasar sangat tenang. Ketua Harian Inkopas Andrian Lame Muhar mengatakan daya beli masyarakat…