6 Pemburu Badak Jawa Divonis 11-12 Tahun Penjara
Jakarta – Enam pemburu yang terlibat dalam perburuan badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon dijatuhi hukuman penjara. Salah satu terdakwa menerima hukuman tertinggi 12 tahun. Kasus ini mengungkapkan ancaman…