Akhirnya! Pembagian Anggaran dan Aset untuk Kementerian Baru Rampung
Jakarta – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan telah menyelesaikan tugas pokok transisi pemerintahan baru, yaitu penyaluran anggaran dan kekayaan negara kepada kementerian/lembaga baru. Seperti diketahui, di pemerintahan baru Presiden Prabowo Subianto,…