Soal Final Liga Champions 6 Tahun Lalu, Klopp Masih Kesal dengan Ramos
Munich – Jurgen Klopp menilai Sergio Ramos bukanlah pemain favoritnya. Insiden di Final Liga Champions 2017/2018 menjadi alasannya. Hal itu diungkapkan Klopp dalam podcast Toni Kroos, Infach Mal Lupin. Mantan…