Begini Spek Mobil Rp 2 Miliaran Berpelat ‘Indonesia 2’ yang Ditumpangi Gibran
Jakarta – Usai peresmian, Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka terlihat mengendarai mobil Lexus LM 350h berpelat ‘Indonesia 2’. Simak detail MPV mewah yang dibanderol Rp 2 miliar tersebut. Konvoi mobil…