Jangan Sampai Keliru, Ini Beda Flu Babi dan Demam Babi Afrika
Jakarta – Pemerintah akan membentuk satuan tugas penanganan penyakit demam babi Afrika (ASF) yang mewabah di Indonesia. Program ini disampaikan oleh Menteri Koordinator Pangan Zulkifli Hassan. “Kita akan buat satgas…