Bridgestone Kenalkan Turanza 6: Bisa Buat Mobil Listrik, Ini Kelebihannya
Jakarta – Bridgestone memperkenalkan Turanza generasi ketiga di Indonesia yang diberi nama Bridgestone Turanza 6. Dengan segudang fitur dan peningkatan keselamatan, Bridgestone Turanza 6 sangat cocok untuk bobot kendaraan listrik.…