Yamaha MT-25 Juga Disegarkan, Harga Rp 63,5 Juta
Jakarta – Selain memperkenalkan R25 terbaru, Yamaha Indonesia juga meluncurkan motor terbaru MT-25. Bernama Master of Torque, motor ini mempunyai berbagai ubahan mulai dari desain yang lebih agresif dan futuristik,…